Madu Sialang, Komoditas Lokal yang Bergantung Pada Keberadaan Hutan
Sialang sendiri adalah sejenis pohon hutan yang berbatang keras dan tingginya bisa mencapai 80 meter dan tumbuh tak jauh dari sungai. Dan sampai sekarang Apis Dorsata ini hanya mau membuat sarang pada pohon-pohon tinggi yang berada didalam hutan. Hal ini tentunya membuat produksi madu sialang akan sangat bergantung dengan keberadaan hutan.